Hai, Sahabat. . Hari ini, saya akan membahas tentang Cara Membuat Cuplikan Ulasan, Review Rating, Atau Rating Bintang Di Pencarian Google.
Daftar isi
- Apa Itu Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang?
- Fungsi dan Manfaat Memasang Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang Di Blog Atau Website
- Cara Membuat Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang Di Pencarian Google
Apa Itu Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang?
Pernahkah kamu melihat rating bintang atau cuplikan ulasan berbintang di bawah artikel pada pencarian Google, ataukah kamu pernah menelusuri sebuah artikel dengan menggunakan kata kunci dan kemudran mendapatkan sebuah hasil pencaharian yang mempunyai bintang di bawahnya. Itulah cuplikan ulasan atau rating bintang yang dapat membuat pengunjung tertarik untuk membuka artikel kita yang berada di dalam pencarian Google.
Fungsi dan Manfaat Memasang Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang Di Blog Atau Website
Ada banyak fungsi yang didiapatkan seorang blogger dalam membuat cuplikam ulasan berbintang pada website mereka, apalagi jika website tersebut merupakan sebuah website yang menyajikan penjualan produk, download aplikasi, game, atau sejenisnya. Selain itu fungsi rating bintang atau cuplikan ulasan berbintang juga sangat berkaitan dengan teknik SEO ( Search Engine Optimization ), yang tentunya blog atau web kamu akan dipertimbangkan oleh mesin pencari Google.
Pada dasarnya, cuplikan ulasan atau rating bintang yang dipasang di blog atau website dapat memiliki beberapa manfaat, diantaranya: Meningkatkan SEO, Menyempurnakan tampilan website di hasil pencarian Google, dan bahkan dapat menitngkatkan pengunjung blog atau website.
Cara Membuat Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang Di Pencarian Google
Bagi kamu yang tertarik untuk menerapkan cuplikan ulasan berbintang pada blog kamu, maka ikuti tutorial di bawah ini mengenai Cara Membuat Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang Di Pencarian Google.
- Masuk ke Blogger
- Edit HTML
- Pasang Kode Cuplikan Ulasan atau Rating Bintang
- Jika tidak menemukan kode <title><data:blog.pageName/> - <data:blog.title/></title>, KODE CUPLIKAN ULASAN dapat diletakkan di bawah kode <head>.
- Sebelum dipasang, PARSE terlebih dahulu KODE CUPLIKAN ULASAN di atas.
- Klik "Simpan"
Pertama, Cara Membuat Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang Di Pencarian Google adalah Login ke Blogger kamu.
Kedua, Cara Membuat Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang Di Pencarian Google adalah klik menu "Tema". Kemudian klik "Edit HTML".
Ketiga, Cara Membuat Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang Di Pencarian Google adalah Cari kode <title><data:blog.pageName/> - <data:blog.title/></title>, (Usahakan untuk menemukan kode tersebut). Setelah itu, Letakkan KODE CUPLIKAN ULASAN berikut tepat di bawah kode tadi.
- <script type="application/ld+json">
- {
- "@context": "https://schema.org/",
- "@type": "AggregateRating",
- "itemReviewed": {
- "@type": "CreativeWorkSeries",
- "Name": "ISI NAMA BLOG KAMU DI SINI",
- "Author": "ISI NAMA KAMU DI SINI",
- "Address" : {
- "@type": "Address",
- "Street": "ISI ALAMAT KAMU DI SINI",
- "City": "ISI KOTA KAMU",
- "Country": "ISI NEGARA KAMU"
- }
- },
- "ratingValue": "98",
- "bestRating": "100",
- "ratingCount": "1000"
- }
- </script>
Catatan:
Sampai di sini tutorial atau Cara Membuat Cuplikan Ulasan Atau Rating Bintang Di Pencarian Google sudah selesai. Namun untuk menampilkan cuplikan ulasan, kamu harus menunggu pengindeksan Google untuk menampilkan cuplikan ulasan atau rating bintanj tersebut.
Kemudian untuk menganalisis apakan penempatan kode cuplikan ulasan tersebut telah terpasang dengan benar, maka kamu dapat menggunakan uji struktur data web dengan mengklik tombol "Uji URL Langsung" pada fitur "Inspeksi URL" di Google Search Console.
Demikianlah penjelasan tentang Cara Membuat Cuplikan Ulasan, Review Rating, Atau Rating Bintang Di Pencarian Google.
Lihat juga:
- Cara Menbuat Atau Memasang Widget Media Sosial Di Blog Atau Website
- Cara Memasang Facebook Like Button Di Blog Atau Website
- Cara Memasang Twitter Card Di Blog Atau Website
Semoga bermanfaat. .